Penilaian Hasil Belajar siswa dilaksanakan dengan mengkalkulasikan berbagai nilai dan point yang diperoleh siswa. Beberapa format perhitungan dalam penilaian yang harus dikalkulasikan diantaranya meliputi perhitungan kehadiran/absensi, perhitungan nilai ( tugas harian, UTS, dan UAS ) serta penilaian sikap/kepribadian.
Guna memudahkan proses penilaian siswa jenjang Sekolah Dasar, Bapak/Ibu Guru dapat memanfaatkan Aplikasi Penilaian SD/MI Semua Kelas KTSP Format Terbaru. Aplikasi ini dirancang untuk perhitungan penilaian hasil belajar siswa SD/MI Kelas 1 - 6 secara terintegritas dengan penyesuaian KKM yang berlaku di Sekolah Bapak/Ibu.
Aplikasi ini dilengkapi dengan perhitugnan analisis UTS sehingga sangat cocok digunakan untuk pengecekan dan penilaian Hasil UTS Siswa yang dilaksankan pada semester ini 2016/2017. Selengkapnya aplikasi penilaian siswa dapat diunduh secara gratis pada link dibawah ini.
Semoga apliaksi penilaian diatas dapat bermanfaat bagi Bapak/Ibu Guru SD/MI dalam membantu memudahkan kegiatan penilaian hasil belajar siswa di Sekolah masing - masing. Silahkan diunduh dan dibagikan, salam pendidikan.
Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.
EmoticonEmoticon